Quotes Aesthetic
51 Quotes Itachi Uchiha, Kutipan Gambar Aesthetic
Quotes Itachi Uchiha adalah perkataan yang diucapkan oleh karakter Itachi Uchiha, kakak dari Sasuke Uchiha, dalam serial Naruto. Itachi, yang menjadi salah satu karakter favorit di antara penggemar Naruto, dikenal karena pengorbanannya yang kompleks dan tujuannya yang berkaitan dengan pemusnahan klan Uchiha dan keterlibatannya dengan organisasi Akatsuki.
Itachi Uchiha mengorbankan klan Uchiha, kecuali adiknya Sasuke, dengan alasan tertentu, yang kemudian terungkap sebagai usahanya untuk melindungi Desa Konoha. Meskipun terlihat sebagai tokoh antagonis, Itachi akhirnya diakui sebagai pahlawan yang sesungguhnya. Kata-kata bijak atau quotes yang diucapkan oleh Itachi Uchiha mencerminkan motivasi, filosofi, dan kebijaksanaan.
Berikut adalah sejumlah quotes atau kata-kata bijak dari Itachi Uchiha yang penuh makna dan memotivasi, diambil dari berbagai sumber.
Berikut Kuarsa.com rangkum quotes dari Itachi Uchiha.
Kutipan Gambar Aesthetic Itachi Uchiha
Quotes Itachi Uchiha
Berikut Kuarsa.com rangkum Quotes Itachi Uchiha.
1. “Orang menjalani hidup mereka terikat oleh sesuatu yang mereka terima sebagai benar dan kesesuaian.” – Itachi Uchiha.
2. “Mereka semuanya menjadi fatamorgana. Kita bisa menganggap mereka hanya hidup di dunia mereka sendiri” – Itachi Uchiha.
3. “Tak bijak jika menghakimi orang lain berdasarkan prasangkamu sendiri dan dari penampilan mereka.” – Itachi Uchiha.
4. “Mereka yang tidak bisa mengakui diri mereka sendiri, pada akhirnya akan gagal.” – Itachi Uchiha.
5. “Mereka yang dapat memaafkan diri mereka sendiri, dan bisa menerima sifat sejati tersebut adalah mereka yang kuat!” – Itachi Uchiha.
6. “Aku selalu berbohong kepadamu dengan menyuruhmu memaafkan aku. Aku menggunakan tangan ini untuk menjaga jarak dari mu. Aku tidak ingin kamu terlibat.” – Itachi Uchiha.
7. “Apa pun yang kamu putuskan untuk dilakukan sejak saat ini, kamu tidak perlu memaafkanku.” – Itachi Uchiha.
8. “Kamu dan aku adalah darah dan daging. Aku akan selalu ada untukmu, bahkan jika itu hanya sebagai penghalang untuk kamu atasi.” – Itachi Uchiha.
9. “Ada waktu ketika seorang pria harus mengambil keputusan yang sulit.” – Itachi Uchiha.
10. “Jika kau tidak sabar, kau mungkin tak dapat menghentikan jutsu ini, walaupun sebenarnya dapat dihentikan.” – Itachi Uchiha.
11. “Dia orang yang berisik, berteriak dan menyerang duluan.” – Itachi Uchiha.
12. “Dalam rangka untuk bertahan hidup, kita berpegang teguh pada hal itu dan kita tahu hal tersebut.” – Itachi Uchiha.
13. “”Kita adalah manusia, bukan ikan. Kita tidak tahu orang seperti apa kita sebenarnya sampai saat sebelum kematian kita.” – Itachi Uchiha.
14. “Ketika kematian datang memelukmu, kamu akan menyadari siapa dirimu.” – Itachi Uchiha.
15. “Orang yang diakui oleh semua orang, ia adalah Hokage sesungguhnya.” – Itachi Uchiha.
16. “Pengorbanan diri adalah shinobi tanpa nama yang melindungi kedamaian dalam bayang-bayangnya. Itu adalah shinobi sejati.” – Itachi Uchiha.
17. “Seseorang yang mengampuni dirinya dan menerima jati dirinya, adalah orang yang kuat.” – Itachi Uchiha.
18. “Yang mereka lakukan adalah untuk tumbuh dan berkembang lebih baik, tak seperti yang kau lakukan.” – Itachi Uchiha.
19. “Teman-temanmu yang akan menopang ketidakmampuanmu dan mencegah dari hal bodoh yang mungkin akan kau lakukan.” – Itachi Uchiha.
20. “Tidak peduli betapa kuatnya dirimu, jangan pernah mengatasi semuanya sendirian, sebaliknya kau pasti akan gagal.” – Itachi Uchiha.
21. “Bahkan lawan terkuat pun selalu memiliki kelemahan.” – Itachi Uchiha.
22. “Kamu seperti anak kecil. Kamu hanya berbicara tentang mimpi” – Itachi Uchiha.
23. “Ada kalanya orang harus membuat pilihan yang menyakitkan.” – Itachi Uchiha.
24. “Mereka yang membalikkan tangan melawan kawan mereka pasti akan mati dengan mengerikan. Bersiaplah.” – Itachi Uchiha.
25. “Pengetahuan dan kesadaran yang tidak jelas, mungkin lebih baik disebut ilusi.” – Itachi Uchiha.
26. “Semua orang hidup dalam interpretasi subjektif mereka sendiri.” – Itachi Uchiha.
27. “Perlu kepedihan yang mendalam untuk menjadi seorang yang kuat. Kepedihanmu itu masih belum cukup.” – Itachi Uchiha.
28. “Sekuat dan sehebat apapun jutsu, pasti ada titik kelemahannya.” – Itachi Uchiha.
29. “Menjadi hebat tidak selamanya menyenangkan. Ketika kau kuat, kau menjadi sombong dan menarik diri. Bahkan jika yang kau incar adalah mimpimu.” – Itachi Uchiha.
30. “Semua orang hidup terikat dan bergantung pada pengetahuan atau persepsinya sendiri, itu disebut kenyataan.” – Itachi Uchiha.
31. “Gagal menunggu sampai Tuhan merubah, maka orang sepertiku juga akan kembali pada jalan yang benar.” – Itachi Uchiha.
32. “Orang membawa kepribadiannya sampai mati.” – Itachi Uchiha.
33. “Seberat apapun beban masalah yang kamu hadapi saat ini, percayalah bahwa semua itu tidak pernah melebihi batas kemampuan kamu.” – Itachi Uchiha.
34. “Aku akan menjadi kuat dengan caraku sendiri bukan dari orang lain.” – Itachi Uchiha.
35. “Saat kau mengenal kasih sayang, kau juga menanggung resiko kebencian.” – Itachi Uchiha.
36. “Jangan menangis, Sasuke. Kakakmu ada di sini untuk melindungimu, apa pun yang terjadi.” – Itachi Uchiha.
37. “Tidak ada satu hal pun yang sempurna dengan sendirinya. Itu sebabnya kita dilahirkan untuk menarik hal-hal lain untuk menebus kekurangan kita.” – Itachi Uchiha.
38. “Ajaran yang tidak berbicara tentang rasa sakit tidak ada artinya, karena manusia tidak bisa mendapatkan imbalan apa pun.” – Itachi Uchiha.
39. “Dia yang memaafkan dan mengakui dirinya sendiri, itulah artinya menjadi kuat!” – Itachi Uchiha.
40. “Aku sebenarnya tidak berpikir ada kesempurnaan. Itulah sebabnya aku dilahirkan untuk bisa menyerap banyak hal.” – Itachi Uchiha.
41. “Dengan membandingkan diri kita dengan sesuatu yang lain, kita akhirnya bisa menuju ke arah yang baik.” – Itachi Uchiha.
42. “Desa itu memang memiliki sisi gelap dan inkonsistensi, tapi aku masih Itachi Uchiha Konoha.” – Itachi Uchiha.
43. “Perubahan sejati tidak dapat dilakukan jika diikat oleh hukum dan batasan, prediksi serta imajinasi.” – Itachi Uchiha.
44. “Kebohongan juga membuat kau tak bisa tahu siapa dirimu.” – Itachi Uchiha.
45. “Tak apa jika kau meniru orang yang kau hormati, tetapi jangan bertindak layaknya kau adalah dia.” – Itachi Uchiha.
46. “Seseorang yang tidak percaya diri mereka sendiri akan jatuh kedalam kegagalan.” – Itachi Uchiha.
47. “Orang baik terkadang berasal dari orang yang jahat. Dan semua bisa berubah tergantung kemauan.” – Itachi Uchiha.
48. “Aku bersyukur, Adik ku memiliki teman seperti dirimu.” – Itachi Uchiha.
49. “Kehidupan orang-orang tidak berakhir ketika dia mati, tapi berakhir ketika mereka kehilangan keyakinan.” – Itachi Uchiha.
50. “Akulah yang memegang takdirmu. Tapi, kaulah yang akan memutuskannya. Ingatlah apa yang aku katakan, dan pikirkan.” – Itachi Uchiha.
51. “Apabila prang menjalani hidup mereka dengan konsep terikat sesuatu, maka yang ia terima ialah sebagai benar dan kesesuaian.” – Itachi Uchiha.
Content writer Kuarsa.com memiliki pengalaman menulis di berbagai freelance dan pernah bekerja di salah satu media online ternama di Indonesia. Paham konsep SEO dan audiens target.