Connect with us

Kuarsa

23 Quotes Yahiko Akatsuki, Kutipan Gambar Aesthetic

23 Quotes Yahiko Akatsuki, Kutipan Gambar Aesthetic

Quotes Aesthetic

23 Quotes Yahiko Akatsuki, Kutipan Gambar Aesthetic

Quotes Yahiko adalah kata-kata yang diucapkan oleh sosok Yahiko sebelum mengakhiri hidupnya. Ya, Yahiko merupakan salah satu murid Jiraiya di Amegakure. Yahiko bersahabat dengan Konan dan Nagato sejak kecil dan bermimpi tentang kehidupan damai tanpa perang.

Sejak kecil, Yahiko telah menunjukkan sifat kepemimpinan. Ia selalu berusaha keras untuk melindungi Konan dan Nagato. Oleh karena itu, ketika Akatsuki baru terbentuk, Yahiko menjadi ketua Akatsuki dengan tujuan menghapus perang dari muka bumi.

Sayangnya, Yahiko menghadapi akhir tragis karena terjebak dalam siasat Hanzo dan Danzo. Ia meninggal setelah diarahkan oleh Hanzo untuk mengorbankan diri demi Konan yang dijadikan sandera. Yahiko menutup hidupnya dengan menusukkan diri ke kunai yang dibawa oleh Nagato.

Berikut Kuarsa.com rangkum quotes Yahiko Akatsuki dari anime Naruto.

Kutipan Gambar Aesthetic Yahiko

23 Quotes Yahiko Akatsuki, Kutipan Gambar Aesthetic 23 Quotes Yahiko Akatsuki, Kutipan Gambar Aesthetic 23 Quotes Yahiko Akatsuki, Kutipan Gambar Aesthetic 23 Quotes Yahiko Akatsuki, Kutipan Gambar Aesthetic 23 Quotes Yahiko Akatsuki, Kutipan Gambar Aesthetic

Quotes Yahiko Akatsuki

Berikut Kuarsa.com rangkum quotes Yahiko.

1. “Kalau mau saling mengerti, lakukan saja setelah membuat lawan mengalami hal yang sama.” – Yahiko.

2. “Jika kita ingin memahami satu sama lain, kita harus memahami penderitaan mereka.” – Yahiko.

3. “Aku tahu kedamaian tidak akan pernah terjadi, itulah sebabnya akan selalu ada perang.” -Yahiko.

4. “Negara kita masih menangis, masih menahan semua rasa sakit.” – Yahiko.

5. “Aku selalu ingat rasa benci itu, tetapi sekarang aku ingin menyelamatkannya, itu perasaan dari lubuh hati terdalam.” -Yahiko.

6. “Berkaca tangisan ku dulu, aku tak bisa membiarkannya. Aku ingin menyelematkannya.” – Yahiko.

7. “Jika kau tetap menangis, tidak akan ada terjadi perubahan.” – Yahiko.

8. “Layaknya hujan, tangisan tak mengubah keadaan.” – Yahiko.

9. “Dengan mengetahui rasa sakit orang lain kita bisa dekat dengan kenyataan.” – Yahiko.

Mungkin Anda Suka :  20 Quotes Aesthetic Liburan di Tanah Lot Bali, Bisa Untuk Caption Instagram Keren

10. “Dengan menumbahkan air mata yang sama kita bisa memahami realita.” – Yahiko.

11. “Nagato, Konan, bagaimana pun caranya kalian harus tetap hidup.” – Yahiko.

12. “Kalianlah yang bisa menyelamatkan dunia.” – Yahiko.

13. “Aku tahu, Nagato dan Konan bisa melakukan itu, menyelamatkan dunia.” – Yahiko.

14. “Aku punya impian besar!Menguasai Dunia!” – Yahiko.

15. “Jika pertempuran di dunia ini tidak berhenti, aku akan menjadi dewa di dunia ini!” – Yahiko.

16. “Kita berada dalam keadaan menyulitkan, kita harus berusaha sendiri.” – Yahiko.

17. “Kita harus melakukan apapun untuk tetap hidup.” – Yahiko.

18. “Aku tidak akan mau mati di tempat seperti ini.” – Yahiko.

19. “Jika aku di puncak dunia, maka aku tak perlu merasakan penderitaan ini lagi.” – Yahiko.

20. “Jika aku menyerah sekarang, aku takkan bisa melihat wajah ayah dan ibuku yang membawaku ke dunia ini.” – Yahiko.

21. “Jika kau menguasai dunia kau bisa melakukan apa saja.” – Yahiko.

22. “Jangan menangis, itu bisa membuatmu lemah.” – Yahiko.

23. “Lakukan saja usai membuat lawan mengalami hal yang sama, itupun jika kalian saling mengerti.” – Yahiko.

 

Continue Reading
Advertisement
You may also like...

Content writer Kuarsa.com memiliki pengalaman menulis di berbagai freelance dan pernah bekerja di salah satu media online ternama di Indonesia. Paham konsep SEO dan audiens target.

More in Quotes Aesthetic

To Top